Beberapa kebiasaan manusia yang paling efektif. Kebiasaan akan membangun kesuksesan. Sukses dibangun dari kebiasaaan, begitu pula gagal juga dibangun dari kebiasaan. Kebiasaan itu yang akan menentukan siapa Anda 5 – 10 tahun ke depan ( masa depan Anda tergantung dari kebiasaan yang Anda lakukan setiap harinya).
Hal ini berkaitan erat juga dengan psikologis setiap orang termasuk SDM di sebuah perusahaan. Bagi para pimpinan atau atasan di dalam sebuah perusahaan, memberikan pelatihan atau Training Kebiasaan Efektif Untuk Menjadi Pemenang kepada SDM atau karyawannya bisa memberikan dampak yang begitu besar bagi perusahaan.